Vaksinasi Booster Kedua di Gedung Agung Yogyakarta Diikuti Ratusan Orang
Ratusan anggota keluarga dan pegawai di lingkungan Istana Kepresidenan Gedung Agung Yogyakarta mendapatkan layanan vaksinasi booster kedua pada Jumat (17/2/2023). Vaksinasi itu digelar atas kerja sama Istana Kepresidenan Jogja, Dinas Kesehatan Kota Jogja dan Badan Intelijen Negara DIY. Pemberian booster kedua dilakukan pada salah satu gedug di…
Read More