Categories Politik

Pemuda di Aceh Gelar Aksi Tolak Keberadaan KAMI

Sekelompok pemuda dan mahasiswa yang tergabung dalam Aliansi Pemuda Aceh Cinta Damai, melakukan unjuk rasa di Bundaran Simpang Lima, Banda Aceh. Dalam aksi itu, massa menyampaikan tuntutannya yaitu, menolak keberadaan Koalisi Aksi Menyelamatkan Indonesia (KAMI) di Aceh dan mengecam Presiden…

Read More
Categories Politik

Puluhan Massa di Aceh Utara Tolak Deklarasi KAMI

Puluhan orang yang tergabung dalam Koalisi Indonesia Tetap Ada (KITA) di Kabupaten Aceh Utara menolak keberadaan Koalisi Aksi Menyelamatkan Indonesia (KAMI). Mereka menilai keberadaan KaMI menciptakan ruang disparitas yang bisa menimbulkan gesekan Politik. Aksi KITA di depan Masjid Agung Baiturrahim…

Read More
Categories Opini Politik

Gatot Tidak Tahu Malu ! Tidak Mau Hadir Tapi Kok Minta Terima Bintang Jasa Jokowi

Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum dan Keamanan (Menko Polhukam) Mahfud MD mengungkapkan bahwa Mantan Panglima TNI Gatot Nurmantyo tetap menerima Bintang Mahaputera dari Presiden Joko Widodo meski tak hadir dalam acara penyematan di Istana Negara, Jakarta, Rabu (11/11). Mulanya, Gatot diundang ke Istana untuk diberikan Bintang Mahaputera atas jasanya…

Read More
Categories Politik

Kejaksaan Kembalikan Berkas Perkara Petinggi KAMI karena dinyatakan belum lengkap !

Kejaksaan mengembalikan berkas perkara sembilan petinggi Koalisi Aksi Menyelamatkan Indonesia (KAMI) ke Bareskrim Polri. Berkas kasus dugaan penghasutan terkait demonstrasi penolakan Undang-Undang (UU) Cipta Kerja itu dinyatakan belum lengkap. “Berkas sembilan tersangka yang ada anggota KAMI dikembalikan oleh jaksa peneliti kepada penyidik Bareskrim,”…

Read More
Categories Nasional Politik

Tak Bersuara Lagi, KAMI Hanya Seumur Jagung

Suara Koalisi Aksi Menyelamatkan Indonesia (KAMI) dinilai tak lagi terdengar untuk mengkritisi kebijakan pemerintah setelah  sejumlah aktivis mereka ditangkap dan ditetapkan sebagai tersangka. Padahal, publik menunggu konsistensi mereka sebagai gerakan moral dan intelektual. Direktur Eksekutif Parameter Politik Indonesia, Adi Prayitno tak menampik bahwa gerakan KAMI cenderung tak…

Read More