Mantan Panglima TNI, Jenderal (Purn) Gatot Nurmantyo, tidak menghadiri pemberian tanda kehormatan Bintang Mahaputera. Ketua DPP Partai Golkar Ace Hassan Syadzily menilai sikap Gatot bukanlah sikap seorang negarawan. “Sangat disayangkan beliau tidak hadir. Tidak menunjuKkan sikap negarawan,” kata Ace, Rabu…
Read More