Categories Ekonomi Nasional

Airlangga Sebut UU Cipta Kerja Permudah Dirikan Koperasi

Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto menuturkan, Undang-Undang Cipta Kerja memberi kemudahan bagi masyarakat untuk mendirikan koperasi. Airlangga Hartarto mempersilakan masyarakat memanfaatkan kemudahan yang disediakan pemerintah untuk mengangkat perekonomian Indonesia. Berbeda dengan UU Perkoperasian Nomor 25 Tahun 1992, UU Cipta Kerja memberikan kemudahan syarat pendirian.…

Read More
Categories Ekonomi Nasional

UU Cipta Kerja Telah Sesuai Pancasila

Undang-Undang Cipta Kerja merupakan lompatan besar pemerintah untuk menarik investasi yang dapat berujung pada peningkatan kesejahteraan rakyat. Oleh sebab itu, implementasi UU Ciptaker telah sesuai dengan nilai-nilai yang terkandung dalam Pancasila guna mewujudkan keadilan sosial. Badan Pembinaan Ideologi Pancasila (BPIP)…

Read More
Categories Ekonomi Nasional

UU Cipta Kerja Meningkatkan Pendapatan Masyarakat

Disusunnya Undang-undang (UU) Nomor 11 Tahun 2020 tentang Cipta Kerja dinilai dapat memberikan manfaat besar bagi masyarakat. Salah satu keunggulan tersebut adalah menciptakan lapangan kerja dan peningkatan pendapatan yang berorientasi pada penambahan kesejahteraan rakyat. Pengamat Ekonomi dari Fakultas Ekonomi dan Bisnis Univesitas…

Read More
Categories Ekonomi

Omnibus Law UU Cipta Kerja Mengutamakan Kepentingan Rakyat

Pemerintah berusaha maksimal untuk mengatasi persoalan pengangguran dan ketenagakerjaan yang saat ini masih terjadi di Indonesia. Salah satu cara tersebut ditempuh dengan menginisiasi Undang-Undang Cipta Kerja yang mengutamakan kepentingan rakyat dan berorientasi pada peningkatan lapangan kerja. Pakar hukum sekaligus Anggota…

Read More